ABSTRAK
Autisme merupakan gangguan perkembangan pervasif. Penelitian terdahulu menunjukkan kelainan neurotransmiter pada autisme. Telaah pustaka ini membahas peran dopamin pada gangguan spektrum autistik. Beberapa penelitian menunjukkan kadar HVA atau homovanillic acid (metabolit dopamin) ditemukan lebih tinggi pada anak autisme dengan gejala stereotipik yang lebih berat. Percobaan pemberian obat agonis dopamin menghasilkan perburukan gejala stereotipik, agitasi, dan hiperaktivitas pada anak dengan autisme. Berbagai uji klinis terdahulu menunjukkan bahwa pemberian obat-obat antagonis dopamin akan memperbaiki gejala autisme.
Keywords: Autism-dopamine-mechanism-dopamine antagonist-neuroleptic
Rizaldy Pinzon
SMF Saraf Rumah Sakit Umum Daerah Dr. M. Haulussy Ambon, Maluku, Indonesia
Related post:
- Peranan dan Kegiatan Utama Psikologi Forensik
- Defenisi dan Sejarah Psikologi Forensik
- DEFENISI DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYESUAN DIRI YANG NORMAL
- PENYESUAIAN DIRI YANG TIDAK NORMAL
- PRINSIP KESEHATAN MENTAL
- RUANG LINGKUP KESEHATAN MENTAL
- DEFENISI DAN KARAKTERISTIK KESEHATAN MENTAL (MENTAL HYGIENE)
- SEJARAH PERKEMBANGAN ILMU KESEHATAN MENTAL
- SEJARAH PSIKOLOGI ABNORMAL
- Gangguan Skizofrenia Merupakan Gangguan Psikosis Fungsional
- Disfungsi Seksual (Sexual Disfunction)
- Kriteria Sehat Mental Menurut Schneiders
- Konsep Manusia Sehat dan Pandangan Beberapa Tokoh Psikologi tentang Kepribadian yang Sehat (Kesehatan Mental)
- CERITA NYATA TENTANG KELAINAN SEKS (Sexual Disorder)
- FAKTOR PENYEBAB DAN PROSES TERJADINYA GANGGUAN MENTAL (PREDISPOSITION FACTORS AND MENTAL PROCESS DISORDER)
- Penyimpangan Seksual
- GANGGUAN IDENTITAS GENDER (GENDER IDENTITY DISORDER)
- GANGGUAN SOMATOFORM DAN DISOSIATIF (SOMATOFORM AND DISSOCIATIVE DISORDERS)
- GANGGUAN KEPRIBADIAN (PERSONALITY DISORDER)
- GANGGUAN KECEMASAN (ANXIETY DISORDER)
- Pengantar Jenis - Jenis Terapi (Logoterapi, Terapi Iman, Islam & Ihsan, Terapi Shalat Malam, Terapi Puasa, Terapi Zikir, Terapi Baca Al-Quran)
- PARADIGMA DALAM PSIKOPATOLOGI (Psikologi Abnormal)
- SEJARAH PSIKOPATOLOGI (Psikologi Abnormal)
- AUTISME (AUTISM)